Membuat Caption pada tabel di HTML, [ Home Of Technology ]

Membuat Caption pada tabel di HTML, [ Home Of Technology ] - Hallo sobat blogger yang berbahagia Home of Technology, bertemu kembali dengan saya, Posting yang saya unggah pada kali ini adalah Membuat Caption pada tabel di HTML, [ Home Of Technology ] , Artikel ini bertujuan untuk memudahkan kalian mencari apa yang kalian inginkan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk kalian baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel HTML, yang kami tulis ini dapat kalian pahami dengan baik, semoga artikel ini berguna untuk kalian, jika ada kesalahan penulisan yang dilakukan oleh penulis mohon dimaafkan karena penulis masih belajar. baiklah, selamat membaca.

Judul : Membuat Caption pada tabel di HTML, [ Home Of Technology ]
link : Membuat Caption pada tabel di HTML, [ Home Of Technology ]

Baca juga


Membuat Caption pada tabel di HTML, [ Home Of Technology ]

Gubug Web - Kembali Gubug Web akan mencoba sedikit membagikan tutorial mengenai HTML, dengan judul nya Membuat Caption pada tabel di HTML, semuanya pasti sudah pada tahu apa itu tabel. iya, tabel merupakan gabungan dari beberapa baris dan kolom, bila kita menemukan baris dan kolom yang menyatu sudah pasti itu tabel. Membahas postingan mengenai tabel sebetulnya sudah di postinga - postingan sebelumnya, namun ada yang ketinggalan, yaitu pembuatan caption pada tabel atau bisa disebut juga dengan pemberian judul pada tabel.

Judul pada tabel sangat lah penting, karena apa? bagaimana kita mengetahui tabel itu namanya apa dan maksudnya untuk apa, apabila kita tidak memberikan judul pada tabel tersebut. Bisa untuk mempertegas juga bahwa tabel tersebut memiliki nama identitas, serta mempermudah apabila tabel tersebut banyak lebih dari 2 misalkan, nah dengan caption ini kita bisa mudah mencari tabel yang dimaksudkan itu yang mana. bahwa caption/judul ini mencakup dari kesuluruhan isi tabel tersebut. Penempatannya pun harus pada element tabel dan memiliki attribut align yang memiliki nilai "top" atau "bottom". Dimana apabila top digunakan membuat caption/judul diatas tabel sedangkan pada bottom maka posisi caption/judul dibawah tabel.

Mungkin kita sering melihat ini di modul - modul pelajaran sekolah ya. Tetapi kenapa harus ada dalam berbasis website. Mungkin saja ada pertanyaan begini "Dimana saja kita bisa menemukan tabel dengan caption dalam berbasis web?" misal coba kita cari website edukasi, artinya tentang pembelajaran dimulai dari modul sampai ke latihan, kita bisa menemukan fungsi caption ini apabila di website tersebut ada tabel nya. Dan kita juga bisa menggunakan ini apabila kita mau membuat website edukasi atau hanya sekedar catatan harian mengenai pelajaran disekolah yang diharuskan membuat tabel berikut disertakan judulnya atau caption ini.

Baik untuk latihan sekarang saya akan mengambil dari latihan tabel sebelumnya yaitu mengenai Membuat tabel sederhana HTML dan akan ada sedikit sentuhan - sentuhan warna pada tabel tersebut. Oke kalo begitu akan langsung saja dimulai secara teknis nya. Let's Go . . . 

Screenshot 
Caption tabel HTML
Caption tabel HTML


Tools
  • Web Editor (Notepad ++, DW, dll)
  • Web Browser (Mozilla Firefox, Chrome, dll)
Cara Pasang
Ketikan sintax/kode dibawah ini

 <html>
<head>
<title>Membuat Caption Tabel</title>
</head>
<body>

<table border="1" bgcolor="cyan" cellpadding="4" cellspacing="0">
<caption align="top"><b>Tabel 1.1</b></caption>
<tr>
<th>No.</th>
<th>Nama</th>
<th>Alamat</th>
</tr>
<tr>
<td>1.</td>
<td>Dina</td>
<td>Majalengka</td>
</tr>
<tr>
<td>2.</td>
<td>Lili</td>
<td>Cirebon</td>
</tr>
</table>
</body>
 </html>

Simpan dengan ekstensi *.html atau dengan nama caption.html
 ~ Selamat mencoba ~


Demikianlah Artikel Membuat Caption pada tabel di HTML, [ Home Of Technology ]

Sekianlah artikel Membuat Caption pada tabel di HTML, [ Home Of Technology ] kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Membuat Caption pada tabel di HTML, [ Home Of Technology ] dengan alamat link https://homitech.blogspot.com/2015/08/membuat-caption-pada-tabel-di-html-home.html

0 Response to "Membuat Caption pada tabel di HTML, [ Home Of Technology ] "

Post a Comment