Pengertian Layar TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, [ Home Of Technology ]

Pengertian Layar TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, [ Home Of Technology ] - Hallo sobat blogger yang berbahagia Home of Technology, bertemu kembali dengan saya, Posting yang saya unggah pada kali ini adalah Pengertian Layar TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, [ Home Of Technology ] , Artikel ini bertujuan untuk memudahkan kalian mencari apa yang kalian inginkan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk kalian baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel News, yang kami tulis ini dapat kalian pahami dengan baik, semoga artikel ini berguna untuk kalian, jika ada kesalahan penulisan yang dilakukan oleh penulis mohon dimaafkan karena penulis masih belajar. baiklah, selamat membaca.

Judul : Pengertian Layar TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, [ Home Of Technology ]
link : Pengertian Layar TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, [ Home Of Technology ]

Baca juga


Pengertian Layar TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, [ Home Of Technology ]

JolangTekno - Setiap kita ingin merencanakan untuk membeli gadget, alangkah lebih baik nya kita mengetahui terlebih dahulu, ingin seperti apa gadget yang akan kita beli. Bisa dilihat dari baterai, processor, OS gadget, RAM, Memory, dll. Dan termasuk pada layar juga. Layar bisa dibilang suatu hal yang sangat penting juga, sebelum kita membeli gadget. Karena merupakan hal yang pertama kali pengguna merasakan kenyamanan menggunakannya, sebelum melihat fitur  - fitur lebih dalam lagi.

Info teknologi lainnya, yang tidak kalah menarik yaitu Hoverboard, Skateboard Berjalan tanpa roda.
Perbandingan Tampilan layar LCD dan AMOLED
Perbandingan Tampilan layar LCD dan AMOLED
Untuk layar yang kebanyakan dipakai oleh smartphone masa kini, yaitu : TFT, IPS, AMOLED. Mari langsung saja, menyimak ulasan - ulasan dari ke tiga jenis layar ini, mengenai perihal pengertiannya dan kamu bisa menemukan perbedaan dari TFT, IPS dan AMOLED.

Pengertian TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya
TFT (Thin Film Transistor) adalah tipe layar yang menggunakan teknologi LCD. Layar berjenis ini mampu memberikan resolusi yang cukup baik. Dan juga, untuk soal warna, layar TFT ini mempunyai berjuta - juta warna. Sehingga hasil nya bisa tergolong tajam dan juga jernih.

IPS (In Plane Switching) adalah suatu panel LCD yang bisa menampilkan perbedaan ketika dipandang secara normal. Pada layar jenis ini merupakan penyempurnaan dari jenis layar TFT. Yang mana, kita bisa melihat dari berbagai arah, atau biasa disebut dengan viewing angle yang lebih luas. Karena pada jenis layar yang satu ini masih mengusung LCD jadi konsumsi daya baterai lebih besar, seperti hal nya TFT.

AMOLED (Active Matrix Organic Light Emitting Diode) adalah jenis layar yang diklaim mempunyai titik kehitaman lebih gelap, warna lebih cerah dan juga tampilan layar dapat terlihat jelas walaupun dibawah sinar matahari. Ini merupakan jenis layar bisa dibilang terbaru dan yang diusung oleh Samsung khusus nya pada Galaxy S Series. Ada kekurangan dari jenis layar AMOLED ini ialah mempunyai harga smartphone relative mahal.

Perkembangan Smartphone serta Tablet khususnya pada sektor layar, memang terus bermunculan yang bertujuan salah satunya untuk bisa memanjakan user dan juga untuk melakukan pengembangan serta perbaikan kesalahan - kesalahan pada teknologi layar smartphone dan tablet sebelumnya. Sekian sedikit pembahasan dari saya mengenai Pengertian TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, semoga bisa bermanfaat.
~ Sampai Jumpa ~


Demikianlah Artikel Pengertian Layar TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, [ Home Of Technology ]

Sekianlah artikel Pengertian Layar TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, [ Home Of Technology ] kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Pengertian Layar TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, [ Home Of Technology ] dengan alamat link https://homitech.blogspot.com/2016/02/pengertian-layar-tft-ips-amoled-dan.html

0 Response to "Pengertian Layar TFT, IPS, AMOLED dan Perbedaannya, [ Home Of Technology ] "

Post a Comment